Tag seko

Komunitas Honda ADV Makassar Berhasil Tembus ke Seko

Screenshot 2020 02 19 14 57 27 12.jpg

Kabarnusantaranews, Makassar ;- Menjelajahi Provinsi Sulawesi Selatan memang tak ada habisnya. Lebih asyik lagi menjajal obyek wisata dengan menggunakan roda dua. Honda ADV Chapter Makassar (Hai Makassar), salah satu komunitas motor di Sulsel, mengeksplore objek wisata di Sulsel dengan mencoba…

BPH Tetapkan Seko Penyalur BBM Satu Harga Tahun 2020

Fb Img 1580309189386.jpg

Kabarnusantaranews, Makassar;- Badan Pengatur Hilir (BPH) Minyak dan Gas Bumi (Migas) menetapkan Kecamatan Seko Kabupaten Luwu Utara sebagai salah satu dari 83 lokasi prioritas pembangunan penyalur BBM Satu Harga Tahun 2020 di Indonesia. Menariknya, khusus di wilayah Sulawesi Selatan, hanya…

Gubernur NA Resmikan Bendungan Daerah Irigasi di Seko

Img 20200101 Wa0011.jpg

Kabarnusantaranews, Luwu Utara;- Gubernur Sulsel, Prof. HM Nurdin Abdullah meresmikan Bendungan Daerah Irigasi Eno di Kecamatan Seko, Luwu Utara, Selasa, 31 Desember 2019. Bersama Pangdam XIV Hasanuddin, Surawahadi dan Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani meresmikan dengan penguntingan pita. “Bendungan…

Menanti Perubahan Peradaban di Seko

Fb Img 1575791508550.jpg

Kabarnusantaranews, Luwu Utara;- Seko adalah sebuah kecamatan terpencil di Kabupaten Luwu Utara dengan jarak terjauh dari ibukota kabupaten Luwu Utara, Masamba, yakni 142 km. Menariknya, Seko menjadi kecamatan terluas, yakni 2.109,19 km². Namun, keterisolasian menjadi penghambat, mengingat medan menuju ke…

Bantu Seko, Andi Rahim bawah ODA Project ke Luwu Utara

Img 20190923 Wa0007.jpg

Kabarnusantaranews, Makassar;- Pengusaha Asal Luwu Utara Andi Abdullah Rahim memperlihatkan komitmennya membangun tanah kelahirannya. Komitmen Ketua Pemuda Pancasila Lutra itu terlihat dari upayanya menarik Official Development Assistance atau ODA Project di kecamatan seko Kabupaten Luwu Utara. ODA Project adalah bantuan…

Seko Akhirnya Bisa Ditembus Kendaraan Roda Empat

Fb Img 1568642190888.jpg

Kabarnusantaranews, Luwu Utara;- Jika umumnya hanya bisa ditempuh dengan kendaraan roda dua (motor), Sabtu (14/9) Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani membuktikan jalur ke Kecamatan Seko kini bisa dilalui dengan mengendarai roda empat (mobil). Tidak sendiri, Bupati Indah bersama Ketua…